Kucing tak berbulu umumnya bukan kucing termanis yang dapat anda temukan. Mereka terlihat berkeriput, aneh dan seperti tidak berasal dari planet ini. Akan tetapi sejumlah orang kelihatannya sangat menyukai mereka dan hanya soal waktu sampai salah satu dari mereka mengambil alih Instagram. Mari kita temui Xherdan, si Kucing Tak Berbulu.
